80 Trik Rahasia Google AdSense

· Elex Media Komputindo
4.4
7 reviews
eBook
208
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

"Google AdSense tengah menjadi primadona bisnis di internet saat ini. Banyak orang yang merasa tertarik dan penasaran ingin mengetahuinya lebih jauh. Sudahkah Anda mengenal dan menjalankan bisnis yang menjanjikan ini? Untuk mengujinya cobalah Anda menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut : -Bagaimana cara menentukan tema website yang banyak digemari dan menarik minat banyak pengunjung untuk diikutkan sebagai mitra Google Adsense? -Bagaimana cara agar website mengetahui jumlah pengunjung web dan mengetahui tingkat popularitas website yang Anda miliki? -Bagaimana teknik-teknik optimalisasi pencarian oleh search engine agar website yang Anda miliki mudah ditemukan oleh pengunjung dan memungkinkannya ramai dikunjungi oleh banyak orang? -Bagaimana cara memilih atau memfilter situs-situs yang boleh memasang iklannya di halaman website Anda nantinya? -Bagaimana cara mengatur tampilan dan layout iklan AdSense sehingga tampilannya serasi dengan halaman website yang Anda miliki? -Bagaimana cara mendapatkan laporan pendapatan dari Google Adsense via email? Jika Anda belum mengetahui jawabannya, buku ini akan membantu Anda untuk menjawab pertanyaan -pertanyaan seputar Google Adsense karena di dalamnya mengupas berbagai trik rahasia tentang Google Adsense yang mungkin belum Anda ketahui sebelumnya."

Ratings and reviews

4.4
7 reviews

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.