Aku Tahu Kapan Kamu Mati

· Loveable
4,4
102 ulasan
eBook
324
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Sejak pernah mati suri tiga tahun lalu, Siena memiliki kemampuan tak biasa. Dia bisa melihat makhluk tak kasatmata, bisa membaca pikiran, dan bisa melihat tanda-tanda kapan seseorang akan mati. Namun, kemampuannya ini membuatnya dianggap aneh, hingga dia sering di-bully dan dikucilkan teman-temannya.

Pindah ke sekolah baru, Siena menerima perlakuan sama. Pada hari pertama, dia melihat tanda kematian di wajah teman sebangkunya, kemudian berturut-turut terjadi peristiwa janggal di sekolahnya. Satu per satu anggota geng kapten basket sekolah, menerima balasan mengerikan dari kekuatan tak terlihat.

Bukan saja harus menghadapi hantu penunggu sekolah yang marah, Siena juga harus mengungkap misteri pembunuh teman sebangkunya, jika tak ingin diteror terus oleh hantu temannya itu.


Mampukah Siena menghadapi para hantu yang menuntut balas?

Buku persembahan penerbit UfukPublishingGroup

#Loveable

Rating dan ulasan

4,4
102 ulasan
dindss
17 April 2020
ceritanya bagus, nggak ngebosenin pula, klo mau berhenti baca, gajadi berhenti, bikin ketagihan lanjut baca ceritanya:> buat cerita yg kek gini lagi dong<3
1 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Keyko Keyko
19 Oktober 2019
Ceritanya beda dgn kebanyakan novel horor dan yg pst pd saat membaca ga membosankan. Semoga bs membuat cerita baru yg lbh menarik
44 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Aditia Rahargian
22 November 2019
Asli keren, worth bgt beli buku ini, cerita halaman per halaman bener2 menarik, tiap halaman bener bener seru ceritanya, jd ga bosen. Gak nyesel saya beli ini.
45 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.