Amore: Wedding Crasher

· Gramedia Pustaka Utama
4.4
15 ulasan
e-Buku
376
Halaman
Rating dan ulasan tidak disahkan  Ketahui Lebih Lanjut

Perihal e-buku ini

Aku menyelinap masuk ke pernikahan-pernikahan sebagai designer yang mencari mangsa. Di mana lagi aku bisa mempromosikan desainku dengan cuma-cuma (dapat makan lagi!) kalau bukan di acara penikahan mewah, tempat para wanita sosialita berdandan habis-habisan. Dan aku muncul dengan mengenakan gaun karyaku, memancing rasa kagum bagi mereka yang tertarik. Saat itulah, aku akan mengeluarkan kartu namaku dan bisa tersenyum bahagia. Namun, senyumku hilang ketika aku datang ke sebuah resepsi pernikahan, dan yang menghampiriku bukanlah tante-tante calon klien, melainkan seorang laki-laki. Laki-laki yang begitu romantis dan menyita seluruh isi otakku. Dia menganggap sebagai takdir atas pertemuan kami di tiga resepsi berturut-turut. Apa yang harus aku lakukan? Mengakui bahwa sebenarnya aku bukanlah tamu undangan, dengan risiko dia akan berpikir aku melakukan itu untuk menjebaknya. Atau haruskah aku terus menjaga rahasiaku?

Rating dan ulasan

4.4
15 ulasan

Berikan rating untuk e-Buku ini

Beritahu kami pendapat anda.

Maklumat pembacaan

Telefon pintar dan tablet
Pasang apl Google Play Books untuk Android dan iPad/iPhone. Apl ini menyegerak secara automatik dengan akaun anda dan membenarkan anda membaca di dalam atau luar talian, walau di mana jua anda berada.
Komputer riba dan komputer
Anda boleh mendengar buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan penyemak imbas web komputer anda.
eReader dan peranti lain
Untuk membaca pada peranti e-dakwat seperti Kobo eReaders, anda perlu memuat turun fail dan memindahkan fail itu ke peranti anda. Sila ikut arahan Pusat Bantuan yang terperinci untuk memindahkan fail ke e-Pembaca yang disokong.