SMA/SMK. Sebagai buku pengayaan, buku ini didesain khusus agar siswa dapat semakin memahami materi kimia, khususnya
materi tentang asam, basa, dan garam beserta aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari.
Selain itu, di dalam buku ini juga membahas tentang larutan buffer, hidrolisis garam, dan juga materi kelarutan. Sebagai
penambah pengetahuan, disajikan info tentang tokoh kimia, dan info kimia yang berhubungan dengan materi. Tunggu apa lagi,
perluas cakrawala pengetahuanmu dengan membaca buku ini.
Nama : Ratna Rima Melati , S. Si
Telepon/HP : 021-77840919
Email : ratnarimamelati @yahoo.com
Akun Facebook : -
Alamat Kantor : Jln. Ir. H. Juanda, Sentra Bisnis Rukan Pesona View No. B/13, Mekarjaya, Depok 16411
Bidang Keahlian : Kimia
Pendidikan : S1 Jurusan Kimia Universitas Negeri Yogyakarta (2002-2006)
Riwayat Profesi :
(2007) Editor di Penerbit Arya Duta
(2008 โ 2010) Editor di Penerbit Yudhisti ra Ghalia Indonesia
(2010) Editor di Beranda Publishing
(2012 โ 2016) Penulis Internal PT. Aksarra Sinergi Media
Judul Buku (Tahun Terbit):
1. Lati han Soal IPA untuk SD Kelas IV, V, & VI diterbitkan oleh
Literindo (2015)
2. Smart Kuasai Matemati ka dan IPA SD diterbitkan oleh
Grasindo (2019)
3. Smart Kuasai Matemati ka dan IPA SMP diterbitkan oleh
Grasindo (2019)
4. Smart Kuasai Matemati ka dan IPA SMA diterbitkan oleh
Grasindo (2019)