Aspek nasional dan Internasional Pemanfaatan Surplus Perikanan di Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia

· Sinar Grafika
5,0
1 avaliação
E-book
286
Páginas
As notas e avaliações não são verificadas Saiba mais

Sobre este e-book

ZEE merupakan perkembangan hukum internasional dalam rangka mengatur kelautan yang berkaitan dengan pemanfaatan ekonomis sumber daya hayati khususnya sumber daya ikan bagi kemakmuran rakyat negara pantai dan kepentingan negara lain yang terkait, dengan tetap memerha-tikan faktor pelestarian dan keberlanjutannya. Indonesia tergolong sebagai negara maritim terbesar di dunia karena memiliki laut yang luas sehingga Indonesia dikenal dunia sebagai negara maritim yang memiliki potensi besar di bidang kelautan, khususnya di ZEE-nya yang luasnya mencapai 2,7 km2.

Pemanfaatan sumber daya ikan di ZEE Indonesia bagi kesejahteraan rakyat Indonesia, mengharuskan Indonesia untuk memanfaatkan sumber daya ikan secara optimal dan berkelanjutan, tanpa mengesampingkan kepentingan negara lain. Hal ini menyebabkan Indonesia harus segera berbenah dan menyelaraskan aturan-aturan terkait. Buku ini mencoba menganalisis hak, kewajiban, dan kewenangan yang dimiliki oleh Indone-sia terkait dengan pemanfaatan sumber daya ikan di ZEE Indonesia bagi kesejahteraan rakyatnya, dan pemanfaatan surplus oleh negara lain. Selanjutnya, kasus-kasus yang disajikan dalam buku ini diyakini dapat terjadi kembali dalam bentuk yang berbeda sehingga perlu dipersiapkan langkah-langkah preventif.

Classificações e resenhas

5,0
1 avaliação

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.