Bisnis Keagenan Kapal

PIP Semarang
5,0
1 ulasan
eBook
192
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Usaha keagenan kapal adalah kegiatan usaha untuk mengurus kepentingan kapal perusahaan angkutan laut asing dan atau kapal perusahaan angkutan laut nasional selama berada di Indonesia.

Keagenan kapal merupakan hal yang tidak asing lagi bagi pelaku usaha dalam dunia shipping business. Saat kapal berada di pelabuhan pasti ada kebutuhan yang harus dipenuhi dalam melakukan aktivitas di pelabuhan atau logistik kapal tersebut, maka penunjukkan keagenan kapal dilakukan bila perusahaan pelayaran tidak memiliki kantor cabang tempat kapal berkunjung. Saat kunjungan kapal ke pelabuhan pada sebuah negara atau daerah, yang pertama dilakukan adalah penunjukan keagenan.

Komunikasi dengan perusahaan keagenan merupakan keharusan, karena setiap kapal diwajibkan untuk memiliki perwakilan yang bekerja untuk mewakili kepentingan kapal, sehingga tidaklah mungkin jika kapal di pelabuhan tanpa mempunyai agen yang dipercaya untuk mengurus kebutuhan kapal di pelabuhan tersebut.

Usaha keagenan kapal adalah kegiatan usaha untuk mengurus kepentingan kapal perusahaan angkutan laut asing dan atau kapal perusahaan angkutan laut nasional selama berada di Indonesia. Buku ini akan mengupas tuntas bagaimana cara menjalankan bisnis keagenan kapal.

Rating dan ulasan

5,0
1 ulasan

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.