Lost Stars

ClarisaBooks
4.8
110 reviews
Ebook
982
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Sejak kecelakaan yang merenggut nyawa Sang Ayah, hidupnya dihabiskan lebih banyak di rumah atau di kampus dengan jadwal dua kali seminggu. Lovely tidak suka bersosialisasi, ditambah cacat pada kakinya karena kecelakaan itu membuat hampir semua orang memandang dirinya sebelah mata.

Namun, kecelakaan satu malam itu membawa dirinya pada sosok popular di kampus. Seorang Jayden Alexander yang digandrungi banyak wanita. Lelaki itu seperti pemeran utama dalam segala jenis novel roman yang kebanyakan wanita harap ada dalam kenyataan. Pendiam, tapi diidamkan. Kadang dingin, tapi tetap menjadi dambaan kaum Hawa untuk diperebutkan.

Lovely menjauh, Jayden mendekat. Ia berlari, Jayden meraih tangannya untuk tetap di sisi. Dia berusaha memperbaiki kerusakan yang pernah dilakukannya. Hingga hati Lovely yang beku, perlahan mulai terbuka untuknya.

Kisah klise tentang dua anak manusia yang dipertemukan dalam keadaan yang tidak pernah diinginkan. Kesalahan bodoh yang mereka lakukan, membawa sakit yang teramat pekat pada Lovely.

"Ia tidak pernah menyangka, mencintainya akan semenyakitkan ini."

Ratings and reviews

4.8
110 reviews
anggi rohana
December 6, 2021
Perasaan td udh nulis ulasan kok gk nongol ya yg td, gustiiii.... Dlm 2 minggu udh 4 cerita by Clarisa Yani yg aq beli. Bermula dari Callia, Chasing you, Addicted dan Last Star. Semuanya josss, bikin hati mbregendgelll abis. Aq tunggu ya kisahnya London atau Ecen juga boleh.
1 person found this review helpful
Did you find this helpful?
Nia anggara
October 1, 2021
gak ketinggal baca di wattpad..ketinggalan beli pas open PO.. dpt kabar ada di ebook,dan alhamdulilah lagi pulsa cukup,lngsung meluncur deehh.. rezeqi buat reader dan author nya.
1 person found this review helpful
Did you find this helpful?
Maisarah Juaini
September 17, 2021
tidak pernah mengecewakan.. alur ceritanya sgt bagus.. love u clarisa.. semoga sllu bisa mengahasilkan karya2 yang bagus
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.