City Lite: Empat Bulan yang Lalu

· Elex Media Komputindo
4,8
6 avis
E-book
432
Pages
Les notes et avis ne sont pas vérifiés. En savoir plus

À propos de cet e-book

Empat bulan yang lalu, Henry menangkap basah Ayesha, gadis yang sangat dia cintai, tengah berciuman dengan atasan barunya di kantor. Baginya, pengkhianatan Ayesha telah mengakhiri segalanya. Membuat Henry mengambil terlalu banyak langkah dan mengabaikan satu bagian dari dirinya yang hancur tak tersembuhkan. Empat bulan Henry mencoba menata kembali hidupnya. Mencoba menemukan alasan baru untuk membangun masa depan, tanpa mampu melihat dirinya sendiri babak belur dalam kubangan luka batin yang menyedihkan. Yang paling tidak ia inginkan kini adalah melihat gadis itu menampakkan diri di hadapannya. Empat bulan sudah cukup bagi Ayesha untuk bangkit dan mencoba berdamai dengan pahitnya luka pengkhianatan yang ia torehkan di hati Henry. Dia menyadari telah merusak masa depan indahnya bersama Henry dengan membiarkan Sam mendapatkan apa yang diinginkannya. Ayesha datang kembali tanpa pemberitahuan, muncul di kota kelahiran mantan kekasihnya, dan menawarkan lembar penutup bagi kisah cinta mereka. Namun, apakah empat bulan yang dilalui Henry sama dengan empat bulan yang dimaknai Ayesha? Apakah waktu bisa menjadi alat hitung yang sama dalam menakar luka bagi dua insan yang berbeda?

Notes et avis

4,8
6 avis

Donner une note à cet e-book

Dites-nous ce que vous en pensez.

Informations sur la lecture

Smartphones et tablettes
Installez l'application Google Play Livres pour Android et iPad ou iPhone. Elle se synchronise automatiquement avec votre compte et vous permet de lire des livres en ligne ou hors connexion, où que vous soyez.
Ordinateurs portables et de bureau
Vous pouvez écouter les livres audio achetés sur Google Play à l'aide du navigateur Web de votre ordinateur.
Liseuses et autres appareils
Pour lire sur des appareils e-Ink, comme les liseuses Kobo, vous devez télécharger un fichier et le transférer sur l'appareil en question. Suivez les instructions détaillées du Centre d'aide pour transférer les fichiers sur les liseuses compatibles.