Dear Arasya: Eternity Publishing

· Eternity Publishing
4.7
44 reviews
eBook
293
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

Anak perempuan pertama, menjadi tulang punggung untuk Ibu yang selalu mengatakan jika hidup keluarga dan pendidikan kedua adiknya adalah tanggung jawabnya membuat Arasya merasa begitu lelah.

Di saat rekan-rekannya sudah merajut asa yang di inginkan dengan pria pilihan mereka, Arasya masih harus berkutat dengan pekerjaan karena Ibunya tidak mengizinkannya menikah dengan kekasih hatinya sampai kedua adiknya menyelesaikan pendidikan.

Miris, sedih, dan nelangsa, itulah yang di rasakan oleh Arasya saat akhirnya kekasihnya pun memilih menyerah pada hubungan mereka karena hatinya sudah terlanjur tertambat pada wanita lain di tengah masalah keluarga Arasya yang membuat wanita berusia 28 tahun tersebut nyaris saja bunuh diri karena rasa lelah begitu menghinggapi.

Lelah karena patah hati, lelah karena menjadi mesin pencetak uang bagi Ibu dan adik-adiknya yang egois sampai akhirnya takdir membawa Arasya untuk melihat sosok dingin yang selama ini memandangnya penuh cela.

"Untuk apa kamu meratapi takdir hingga ingin bunuh diri? Jodoh yang baik akan datang untuk dia yang baik juga tanpa kamu harus bersusah payah mengejarnya."

Syahid Amarsena

Ratings and reviews

4.7
44 reviews
rehani nur ramadan
10 February 2023
best
Did you find this helpful?
Handrian Rambo
2 February 2023
puranegara hhh
Did you find this helpful?
anita fauzia
22 April 2024
begitu banyaknya pelajaran yg didapat dari cerita arasya...tangisan...kekecewaan...dan akhirnya kebahagiaan yg penuh dengan kegemasan mas syahid🥰🥰🥰 ALLAH selalu punya rencana yg terbaik...terindah...diluar kapasitas kita sebagai Hamba-NYA...selalu ikhlas, bersabar & menyerahkan semua kepada-NYA...maka hidup kita akan bahagia😘😘😘
Did you find this helpful?

About the author

Eternity is your Indie and “SELF PUBLISHING SOLUTION”

Kami menerima naskah bergenre apapun dari penulis manapun tanpa terkecuali. Terbitkan karyamu dengan proses yang lebih mudah, aman, menguntungkan, dan terpercaya bersama Eternity Publishing. Kirim naskahmu melalui surel [email protected].id. Info selengkapnya kunjungi website resmi kami di www.eternitypublishing.co.id

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.