Buku Ajar INFEKSI GENITALIA PRIA Etiopatogenesis dan Tata Laksana

· Airlangga University Press
5.0
3 reviews
Ebook
127
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku Ajar Infeksi Genitalia Pria: Etiopatogenesis dan Tata Laksana ini disusun berdasarkan hasil penelusuran dan penelaahan literatur serta pengalaman praktik penulis sebagai dokter spesialis urologi konsultan.

Tujuan penulisan buku ajar ini adalah untuk peningkatan wawasan dan penyegaran informasi mengenai implementasi hasil-hasil riset infeksi genitalia untuk penyempurnaan tata laksana dalam arti luas yang meliputi epididimitis, orkhitis, orkhiepididimitis pada anak, balanopostitis, chancroid, prostat kalkulosa, Gangren Fournier, dan abses skrotum.

Capaian pembelajaran utama dan sasaran kompetensi mata kuliah dari buku ajar ini adalah agar mahasiswa kedokteran, dokter umum, dan peserta program pendidikan spesialis bedah dan urologi mampu menguraikan dan memberikan penjelasan tentang aspek deteksi, diagnosis, dan yang terpenting yaitu pengembangan tata laksana pada infeksi genitalia pria.

Buku ini dilengkapi dengan tata laksana praktik klinis agar dapat digunakan secara mudah oleh dokter untuk pelayanan pada pasien yang sejalan dengan upaya pengembangan urologi yang diarahkan terhadap perbaikan terus menerus pada pelayanan berfokus pasien.

Ratings and reviews

5.0
3 reviews
Ferianus Wandik
September 10, 2022
saya suka melihat keterangan ini
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.