Pengantar Logika Teologi: Telaah Praktis Logika dalam Teologi

· Garudhawaca
5.0
4 reviews
Ebook
216
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Belajar ilmu logika sungguh menyasyikkan. Manusa diberikan otak kecerdasan dan berkhikmat oleh Tuhan, dipergunakan dengan sebaik mungkin dalam proses berpikir, menganalisa, menyimpulkan dan bertindak. Belajar ilmu logika adalah menemukan kedalaman berpikir lurus, valid dan koheren. Mengkaji setiap informasi baik berupa peristiwa, teks dan konteks. Buku ini tidak hanya menyajikan teori-teori tentang ilmu logika, namun aplikasinya dalam keseharian khususnya menelaah dalam proses penafsiran dalam ilmu teologi. Bukan berarti melogikakan teologi, melainkan mencoba menafsirkan dengan penalaran yang benar dari teks maupun konteks yang disajikan dalam Alkitab. Materi pembahasannya simpel, mudah dimengerti.

Buku ini dipergunakan oleh jajaran akademisi, baik pengajar maupun mahasiswa sebagai buku pegangan pengantar logika khususnya bagi akademisi teologi. Isi buku membahas tentang pengertian logika, premis, proposisi, silogisme, argumen, sebab-akibat, kesalahan berlogika, berpikir kritis, berpikir benar, berpikir kreatif, mengambil keputusan dan sebagainya.


Penerbit Garudhawaca.

Ratings and reviews

5.0
4 reviews
Arya UP
January 6, 2023
good book
Did you find this helpful?

About the author

Tinggal di Denpasar, Bali, Indonesia. Lahir di Malang, Jawa Timur. Kesarjanaan terakhir menempuh magister teologi di Sekolah Tinggi Teologi Jaffray Makassar. Aktivitas yang digeluti sampai hari ini antara lain: Leader Triton Paint Timur, Faculty di Haggai Indonesia untuk subject Leadership dan Next Generation, Certified Leadership Coach by Cherish Indonesia tahun 2014, Certified di Holistic Learning Centre by Power Character, Pengajar di Sekolah Tinggi Teologi Pelita Hati Denpasar, jabatan pembina Yayasan Otfirosi Denpasar, Sekretaris Badan Pengurus Daerah Bali Gereja Pentakosta Tabernakel 2021-2023.

Pengajar dengan mata kuliah: Kepemimpinan, Manajemen Gereja, Logika, Pengantar Filsafat, Pengembangan diri, Homiletika, Next Generation, dan Kewirausahaan.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.