Deteksi Dini Tumbuh Kembang Anak Toddler

Penerbit Adab
5.0
1 review
Ebook
78
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Judul        : Deteksi Dini Tumbuh Kembang Anak Toddler

Penulis      : Hermalinda

Ukuran      : 15,5 x 23 cm

Tebal       : 78 Halaman

Cover       : Soft Cover

No. ISBN    : 978-623-162-780-3

 


 

SINOPSIS


 


Buku ini berisi tentang Deteksi Dini Tumbuh Kembang Anak. Buku ini dirancang sebagai bahan bacaan dan referensi bagi perawat dan mahasiswa untuk melakukan deteksi dini tumbuh kembang pada anak. Selain itu buku ini juga bisa digunakan sebagai informasi bagi kader dan orang tua tentang tumbuh kembang, cara malakukan deteksi dini dan memberikan stimulasi untuk pertumbuhan dan pekembangan anak. Selanjutnya, buku ini dapat juga dijadikan sebagai data dasar dan informasi bagi professional kesehatan, mahasiswa dan peneliti untuk menyusun rencana penelitian yang akan datang yang berhubungan dengan pertumbuhan dan perkembangan pada anak. Terakhir buku ini disusun sebagai landasan atau latar belakang dalam mengembangkan berbagai intervensi yang bertujuan untuk meningkatkan tumbuh kembang yang optimal pada anak.


 


Buku ini terdiri dari beberapa bagian diantaranya adalah membahas tentang konsep tumbuh kembang pada anak, deteksi dini tumbuh kembang anak, penilaian pertumbuhan dan perkembangan serta aspek perkembangan yang dipantau. Selain itu, buku ini juga berisi tentang panduan pelatihan atau langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk deteksi dini tumbuh kembang pada anak.

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.