BUNDARAN HUKUM DALAM LEMBARAN

· Bundaran Hukum
Ebook
56
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku elektronik ini penulis susun untuk kebutuhan mahasiswa, khususnya mahasiswa-mahasiswa penulis saat menjadi dosen dulu. Ini salah satu bentuk hadiah perpisahan dari penulis karena harus berpisah setelah lebih kurang 3 semester atau 1,5 tahun bersama. Disaat ada pertemuan, tentu akan ada perpisahan. Selama 3 semester itu, penulis melihat ada beberapa sisi dari materi hukum yang diterima mahasiswa, yang perlu untuk ditinjau ulang.

Proses belajar mengajar di universitas yang dulu penulis ampu mata kuliah hukumnya juga tidak terlalu efektif. Perkuliahan hanya dihadiri beberapa mahasiswa saja, dan semangat mahasiswa dalam menimba ilmu terlihat kurang begitu menonjol. Ditambah dengan beberapa fasilitas lain yang kurang mendukung, membuat pembelajaran selama 3 semester tersebut dirasa kurang untuk mengupgrade pengetahuan.

Dari kenyataan itulah, sebelum penulis benar-benar kehilangan kontak dengan mahasiswa, penulis mencoba membuatkan ringkasan materi dari hampir semua jenis mata kuliah yang penulis anggap paling penting. Harapan penulis tentu buku elektronik ini bisa menjadi jawaban atas kegelisahan beberapa mahasiswa rajin yang dulu penulis ajar di dalam kelas. Topik materi dalam buku elektronik ini hampir mencakup banyak mata kuliah, dan yang paling penting, penyampaian materinya akan dibuat ringan dan tidak bertele-tele.

Buku elektronik ini juga merupakan upaya pengejawantahan terhadap materi lain yang telah penulis susun, sebuah buku elektronik juga yang berjudul “Pusaka Penuntun Seleksi Calon Hakim”. Di buku elektronik “Pusaka Penuntun Seleksi Calon Hakim”, itu merupakan materi rangkuman yang paling ringkas, benar-benar paling ringkas dalam menghadapi tes-tes profesi hukum. Sementara buku elektronik ini yang penulis beri judul “Bundaran Hukum dalam Lembaran”, merupakan upaya penyederhanaan lain dalam materi hukum yang penulis anggap penting.


About the author

Nama lengkapnya adalah Idik Saeful Bahri. Dalam banyak tulisan biasa menggunakan nama "idikms" sebagai nama pena.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.