Meskipun kita meyakini pernyataan âtidak ada yang benar-benar baru di bawah matahariâ, namun endapan-endapan pemikiran seorang penyair merupakan suatu karya yang penghargaannya diberikan lantaran merupakan bentuk baru dalam menciptakan sebuah sudut pandang.
Puisi, setidaknya bagi saya, melalui renungan dan tafakur saat menuliskannya, merupakan jalan lain untuk âmenemukan kebenaranâ.
M. Faizi