Kuda nil merupakan serapan dari Bahasa Belanda, nijlpaard, yang merupakan gabungan dari kata Nijl yang berarti "sungai Nil" dan kata paard yang berarti "kuda". Hipopotamus berasal dari Latin: hippopotamus, yang berasal dari bahasa Yunani: ἱπποπόταμος, translit. hippopótamos, yang merupakan gabungan kata dari ίππος íppos "kuda" dan ποταμός potamós "sungai", sehingga secara harfiah berarti "kuda sungai".
Penulis tinggal di Singosari