Kamus Manajemen Sumber Daya Manusia

· ·
· Unusida Press
5.0
3 Rezensionen
E-Book
105
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Banyak masyarakat dan pelajar Indonesia yang mempelajari dan riset di bidang manajemen sumber daya manusia (MSDM).

Sehingga, mereka membutuhkan kamus manajemen sumber daya manusia Indonesia yang representatif agar dapat memahami lebih baik.

Kamus ini menyajikan kosakata secara komprehensif tentang istilah yang lazim digunakan dalam manajemen sumber daya manusia kepada pengguna.

Penyusunan kamus meliputi seluruh aspek, diantaranya rekrutmen dan seleksi, penilaian, sistem pembayaran, pemecatan dan aspek hubungan industrial lainnya.

Kamus juga memuat istilah manajemen sumber daya manusia dalam bahasa Inggris.

Ini ditujukan untuk membantu pengguna dalam memahami artikel dan buku referensi manajemen sumber daya manusia berbahasa Inggris.


Bewertungen und Rezensionen

5.0
3 Rezensionen

Autoren-Profil

Agung Purnomo adalah penulis kelahiran Sidoarjo ini sebagai dosen tetap (faculty member) program studi Sarjana Kewirausahaan (business creation) di Universitas Bina Nusantara kampus Malang Malang sejak tahun 2017.

Muslim penggemar ice cream coklat, Gundam, dan film ini menyelesaikan pendidikan formal Sarjana di Universitas Brawijaya dan Master of Business Administration in Creative and Cultural Entrepreneurship (MBA CCE) di Institut Teknologi Bandung.

Rizki Amalia Putri adalah putri pasangan ulama NU Bapak H.Maksum Zuber dan Ibu Hj. Nur Saidah serta penggemar drama Korea ini merupakan dosen tetap program studi Sarjana Manajemen di Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo sejak tahun 2015.

Penulis kelahiran Sidoarjo pada 11 November 1988 ini merampungkan pendidikan formal Sarjana di UIN Sunan Ampel Surabaya pada Community Development program dan Magister Manajemen di Universitas Airlangga, Surabaya dengan konsentrasi Manajemen Sumberdaya Manusia.


Elsa Rosyidah adalah perempuan kelahiran Blora ini sebagai dosen tetap program studi Sarjana Teknik Lingkungan di Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo sejak tahun 2015.

Muslimah penikmat novel, traveling & kuliner ini menyelesaikan pendidikan formal Diploma III di Institut Pertanian Bogor, Sarjana di Universitas Brawijaya dan Magister di Universitas Padjadjaran.

Pendidikan profesional (Executive Education) pernah diperoleh di Thunderbird, School of Global Management, Arizona, Amerika Serikat.

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.