Lauk Tempe, Tahu, & Oncom

· DeMedia
4,0
38 ulasan
eBook
64
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Tempe, tahu, dan oncom adalah produk turunan dari kedelai. Ketiga jenis makanan ini beredar luas dan sangat akrab di lidah masyarakat Indonesia. Ketiganya merupakan sumber protein nabati, karena terbuat dari kacang-kacangan dan jumlah proteinnya bertambah setelah di fermentasi dengan jamur kapang. Ketiganya sering disajikan untuk lauk sehari-hari. Bahkan tempe, tahu, dan oncom ini sering dikudap begitu saja setelah digoreng. Bila bosen, memodifikasi resep dari ketiganya sah-sah saja dilakukan.

Buku ini berisi 28 resep olahan kreatif dari Tempe, Tahu, dan Oncom yang patut dicoba. Kelezatannya pun telah teruji di Dapur Uji Demedia.


-DeMedia-

#MenuRamadhanMediaKitaGroup

Rating dan ulasan

4,0
38 ulasan
Masnah Nasir
22 Juli 2016
senang sekali utk aku yg suka msk.
1 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Deden Suhendra
8 Juli 2015
Kebetulan saya suka tahu dan tempe
1 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
gerry restu
18 Juli 2015
Sangat gak enak 😵😱😷😨
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.