Left Shadow

Liarasati Books
4.8
103 reviews
eBook
716
Pages
Eligible
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

Amanda Falani terperangkap dalam hubungan yang rumit bersama pria beristri. Awalnya Manda tak ingin pergi dari Dimas, dia hanya ingin hidup aman sebagai simpanan. Namun, lama-kelamaan dia kesepian, dan sikap Dimas yang tak ingin melepaskan keluarganya, membuat Manda merasa gelisah, dia tak lagi merasa aman. Dia ingin pergi, ingin melepaskan diri.


Suatu tragedi mempertemukannya kepada pria bernama Bara. Pria yang juga mempunyai hubungan rumit dengan Ayu—istri Dimas. Pria yang telah menarik perhatian Manda sejak awal bertemu. Bara bukanlah pria necis yang menggoda, Bara justru memiliki tubuh besar bertato yang tampak seperti akan melahapnya hidup-hidup.


Bara membangkitkan sisi liar dan berani dalam diri Manda. Semakin diselami, ternyata Bara adalah pria yang penyayang dan bertanggung jawab. Mendapatkan perhatiannya adalah sesuatu yang berarti bagi Manda. Manda jatuh cinta. Manda ingin Bara menariknya pergi kemana pun pria itu ingin membawanya. 


Tetapi, apa yang terjadi jika Bara tahu siapa dirinya?

Ratings and reviews

4.8
103 reviews
Lita Afriani
24 March 2021
seneng banget sama buku ini, udah baca dari wattpad dan skrg dijadikan ebook😍😍
Did you find this helpful?
eva hutapea
9 May 2021
Kalo. Kak. Lia yg tulis cerita mah gak usah diragukan lagi.. TOP pokoknya
Did you find this helpful?
Hana Farida
31 March 2022
Ceritanya bagus. Walaupun ttg pelakor yg dikasih hidup bahagia. Karakter utama cowoknya kuat bgt. Jarang nemuin karakter gini di novel lain. Berharap ada lanjutannya huhu
Did you find this helpful?

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.