Di dalam buku ini terdapat beberapa teori, definisi, konsep dan pendekatan-pendekatan yang dapat digunakan untuk menyelesaikan persoalan-persoalan organisasi yang berkaitan dengan pekerjaan ataupun kegiatan yang dilakukan. Pembahasan dalam buku ini mencakup delapan bab :
1. Manajemen
2. Manajer
3. Organisasi
4. Planning
5. Organizing
6. Penempatan Pekerja
7. Actuating
8. Controlling
Karyoto, S.E, M.Si, adalah lulusan Program Magister Ilmu Ekonomi Manajemen Universitas Jenderal Soedirman
(Unsoed) Purwokerto Tahun 2007. Penulis lahir di Batang (Jawa Tengah
) pada tahun 1965. Saat sekarang sebagai dosen pengampu Mata Kuliah Manajemen di Sekolah Tinggi
Manajemen Informatika dan Komputerย (STMIK) Widya Pratama Pekalongan. Selain mengajar di perguruan tinggi
tesebut juga mengajar di perguruan tinggi lain sebagai dosen luar biasa di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomiย
(STIE) Semarang.