Bertahan di Wuhan: Kesaksian Wartawan Indonesia di Tengah Pandemi Corona

· Gramedia Pustaka Utama
5.0
5 reviews
Ebook
126
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Begitu cepat virus corona (COVID-19) yang awalnya hanya mewabah di kota Wuhan itu menyebar hingga ke beberapa kota lain di wilayah China. Dalam waktu singkat, virus mematikan itu telah menelan ratusan korban jiwa. Langkah cepat dan tepat dilakukan pemerintah China untuk mempersempit ruang gerak penyebarannya. Kota Wuhan dan beberapa kota lain di Provinsi Hubei diisolasi (lockdown) hingga bagai kota mati yang tak berfungsi. Kala itu situasi begitu mencekam dan warga hanya berdiam diri di rumah. Mereka disiplin mengikuti instruksi dan imbauanimbauan pemerintah hingga akhirnya wabah itu dapat dikendalikan. Di tengah situasi mencekam, sebagai seorang wartawan, M. Irfan llmie sigap meliput dan melaporkan apa dan bagaimana COVID-19 kepada masyarakat Indonesia di tanah air dari negeri Tirai Bambu.

Ratings and reviews

5.0
5 reviews

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.