Seri Belajar Pemrograman: Pengenalan Bahasa Pemrograman R

· M Reza Faisal
4.3
176 reviews
Ebook
147
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

**Cara Pembelian**

Bagi yang tidak punya kartu kredit, maka pembelian dapat dilakukan dengan potong pulsa jika transaksi dilakukan pada device Android.

**Isi Buku**

Ebook ini dibuat sebagai rangkuman dan catatan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan saya tentang bahasa pemrograman R dan juga implementasi kasus-kasus statistik pada lingkungan R.  Sehingga pada ebook ini akan dipaparkan konsep-konsep dasar tentang bahasa pemrograman R, pembahasan sederhana tentang statistik serta contoh-contoh kasus dari setiap pembahasan tersebut yang dapat langsung dicoba oleh pembaca.  Harapannya hal ini akan membantu pembaca yang memiliki pertanyaan yang sama seperti yang seperti saya untuk mendapatkan jawabannya pada ebook ini.


Daftar isi:

Pendahuluan

- Pengantar R

- Installasi

- Setup Environment Variable MS Windows.

- Hello WorldR Environment.

- RStudio vs RGui


Fungsi & Operator Dasar

- Sintaks.

- Operator.

- Bantuan.

- Working Direktory.

- Memanggil Fungsi Terdahulu.

- Mengelola Session.

- Memuat File.

- Menyimpan Output ke File.

- Daftar Fungsi.

- Package.

- Setting Opsi Lingkungan.

- Keluar dari Lingkungan R


Dasar-Dasar Pemrograman

- Variable.

- Tipe Data.

- Percabangan.

- Pengulangan.

- Function.

- Komentar.

- Eksekusi Script R


Pemrograman Berbasis Obyek

- Class.

- Obyek.

- Inheritance.

- Method & Fungsi Generic


Dasar-Dasar Pengelolaan Data

- Import Data.

- Melihat Data.

- Export Data


Dasar-Dasar Pembuatan Grafik

- Dasar Membuat Grafik.

- Historgram.

- Density.

- Dot Plot.

- Bar Plot.

- Line Plot.

- Pie Plot.

- Box Plot.

- Scatter Plot.

- Export Gambar.


Dasar-Dasar Statistik

-Mean, Media, Modus.

- Linear Regression.

- Multiple Regression.

- Logistic Regression.

- Normal Distribution.

- Binomial Distribution.

- Poisson Regression.

- Analysis of Covariance.

- Time Series Analysis.

- Nonlinear Least Square.

Glosarium

Penutup

**Source Code & Free Ebook**

Terima kasih bagi Anda mau membeli ebook ini. Ebook ini juga tersedia gratis jika Anda belum ingin membeli buku ini sekarang. Ebook gratis dapat di akses di link berikut: https://bukupemrogramanr.codeplex.com/.

Ratings and reviews

4.3
176 reviews
Riva Nola
April 22, 2017
Bagus utk pemula menuju intermediate..
Did you find this helpful?
muhammad tri rizki
July 11, 2020
Harga sangat murah tidak masuk akal, terimakasih atas bukunya 👍👍👍
Did you find this helpful?
Dwi Wibowo
August 21, 2016
Awesome tutorial
1 person found this review helpful
Did you find this helpful?

About the author

M Reza Faisal, adalah seorang web developer dan dosen pada Universitas Lambung Mangkurat di Banjarmasin Kalimantan Selatan. Penulis juga merupakan Microsoft Most Valuable Professional di bidang ASP.NET/IIS

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.