Manajemen Bisnis Ritel

· · · · · · · · · · · · · · · ·
· Sada Kurnia Pustaka
E-Book
280
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Pengelolaan bisnis ritel merupakan sebuah tantangan yang terus berkembang di era dinamis ini. Buku ini hadir sebagai panduan komprehensif untuk membantu para pengusaha dan manajer ritel memahami dan menghadapi perubahan yang terus-menerus dalam dunia ritel. Melalui pemahaman mendalam tentang strategi dan praktik manajemen bisnis ritel, diharapkan para pembaca dapat mengoptimalkan operasi mereka dan meraih keberhasilan dalam persaingan pasar yang sengit. Di era perkembangan ekonomi yang makin cepat dan ketatnya persaingan global dewasa ini, bisnis ritel menjadi salah satu penggerak sektor ekonomi yang sangat signifikan di Indonesia. Bahkan bisnis ritel menjadi salah satu pilihan yang cukup menjanjikan bagi para pebisnis untuk dijalankan dengan tingkat margin yang relatif kompetitif.

Hadirnya buku ini dianggap sebagai salah satu referensi yang cukup komprehensif dalam memahami dan mengkaji bisnis ritel. Buku ini disusun dengan sangat sistematis dimulai dari Lingkungan dan Persaingan Bisnis Ritel, Strategi dan Perencanaan Bisnis Ritel, Analisis Pasar Ritel, Pemilihan Lokasi Ritel, Manajemen Persediaan dan Penjualan Ritel, Manajemen Layanan Pelanggan, Manajemen Merek Ritel, Harga dan Strategi Diskon, Promosi dan Periklanan Ritel, Desain dan Tata Letak Toko, Teknologi dalam Ritel, Manajemen Keuangan dalam Bisnis Ritel, Karyawan dan Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Ritel, Manajemen Rantai Pasokan Ritel, Etika dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan dalam Ritel, Penilaian Kinerja Ritel, Pengukuran Kepuasan Pelanggan, E-commerce dan Bisnis Ritel Online.

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.