Mei Merah 1998: Kala Arwah Berkisah

· Yayasan Pustaka Obor Indonesia
4,0
5 recensioni
Ebook
229
pagine
Valutazioni e recensioni non sono verificate  Scopri di più

Informazioni su questo ebook

Dalam  kobaran api Tragedi Mei 1998 di Jakarta yang bersimbah darah

Martabat keperempuannya dijarah para lelaki bedebah

Masuk ke liang lahat berkafan hitam-kelamnya sejarah

Ia menunggu keadilan dalam membusuk jasad yang berarwah gentayangan  resah

 

Jabang bayi yang dikandungnya lahir berayah siapa, entah

Kini ia tumbuh kembang menjadi gadis berlabel haram jadah

Menyusuri setiap kelok jalan untuk mencari tahu jejak ibunya yang berair mata nanah

Untuk apa hidup jika hanya dicekik dan dicabik  derita yang tak pernah sudah? 

KARENA,  PEREMPUAN ITU BUKAN SAMPAH

PEREMPUAN ITU RAHIM GENERASI YANG MEMBANGUN BANGSA DAN NEGERI MEGAH

Maka, selayaknya mendapat  ruang hak hidup untuk  eksis berkiprah

 



Novel ini terinspirasi oleh ekses kemelut menjelang Era Reformasi Mei 1998 yang  memperjuangkan perubahan bidang politik, sosial, ekonomi dan hukum yang terkungkung selama empat windu  pemerintahan Orde Baru. Tokoh-tokoh yang dihadirkan dalam novel ini fiktif belaka.

 

Valutazioni e recensioni

4,0
5 recensioni

Informazioni sull'autore

Nothing provided

Valuta questo ebook

Dicci cosa ne pensi.

Informazioni sulla lettura

Smartphone e tablet
Installa l'app Google Play Libri per Android e iPad/iPhone. L'app verrà sincronizzata automaticamente con il tuo account e potrai leggere libri online oppure offline ovunque tu sia.
Laptop e computer
Puoi ascoltare gli audiolibri acquistati su Google Play usando il browser web del tuo computer.
eReader e altri dispositivi
Per leggere su dispositivi e-ink come Kobo e eReader, dovrai scaricare un file e trasferirlo sul dispositivo. Segui le istruzioni dettagliate del Centro assistenza per trasferire i file sugli eReader supportati.