Perjanjian pun berlangsung lancar. Sepertinya Robby telah menunjukkan gelagat cemburu. Namun, Nadia justru mengabaikan itu. Kini hatinya malah disibukkan dengan desir aneh tiap berada di dekat Andy. Apa mungkin hati Andy tak hanya bisa dipinjam, tapi juga dimiliki?
[Mizan, Bentang Pustaka, Novela, Romance, Friendzone, Teman, Cinta, Indonesia]
snackbook bentang