Meningkatkan Keuntungan Bisnis dengan Microsoft Office 2007

· Elex Media Komputindo
eBook
152
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Microsoft Office 2007 adalah software perkantoran yang dikembangkan oleh Microsoft Corporation. Software ini terdiri dari beberapa paket software yang bisa Anda manfaatkan untuk mengefisienkan dan mengefektifkan bisnis Anda. Jika proses bisnis Anda masih menggunakan cara manual, bukalah buku ini. Anda akan diajak menggunakan berbagai fitur yang disediakan Office 2007 untuk meningkatkan bisnis Anda dari cara konvensional ke cara modern. Tentunya hasil akhir yang diharapkan adalah peningkatan laba dari usaha Anda. Untuk mempermudah Anda, pembahasan diberikan langsung dengan contoh praktek bisnis sehari-hari seperti, ? Membuat Surat Bisnis dengan Word ? Mempublish Profil Usaha ke Internet Menggunakan Blog dengan Word ? Membuat Label Harga Barang di Word ? Membuat Presentasi Bisnis dengan PowerPoint ? Membuat Laporan Stok dengan Excel ? Membuat Grafik Penjualan dengan Excel ? Mengirimkan Informasi Bisnis dengan Outlook ? Membuat Program Kasir Sederhana dengan Access.

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.