Merasakan Manisnya Iman

·
· Serambi Ilmu Semesta
5,0
6 ulasan
eBook
255
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Inilah pedoman ringkas mengenai dasar-dasar keimanan dan petunjuk praktis bagi para penempuh-pemula jalan ruhani jalan menuju keselamatan dan kebahagiaan abadi dari dua ulama klasik. Imam al-Birgawi mengupas langkah pertama seorang mukmin dalam menata kembali prinsip-prinsip keimanan dan keislamannya (dari tauhid, jatuh hati pada Nabi, hingga hakikat akhirat) untuk ia terapkan dalam kehidupan sehari-hari. Ibn ‘Arabi menyodorkan: cara mengenal dan bergaul dengan Allah, dengan diri sendiri, dan dengan sesama manusia secara benar; metode menaklukkan hasrat nafsu, strategi menghadapi tipu daya setan, dan seni memenangkan pergulatan hidup di dunia ini.

Buku ini ditulis untuk menjawab berbagai pertanyaan mengenai apa yang akan dipercayai dan apa yang akan dilakukan seorang beriman pada permulaan, sebelum melakukan apa pun yang lain, dan juga Ulasan Menyegarkan dan Menyadarkan Tentang Dasar-Dasar Islam. Diterbitkan oleh Penerbit Serambi Ilmu Semesta (Serambi Group).

Rating dan ulasan

5,0
6 ulasan
Mas Munandar
8 Juni 2023
Terapkan
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.