Modul Akuntansi Manajemen

· · · ·
· UMMPress
5,0
2 Rezensionen
E-Book
81
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Modul

Praktikum Akuntansi Manajemen ini dirancang dengan tujuan antara lain: (1) untuk

memberikan gambaran pemahaman, pengetahuan, dan keterampilan kepada mahasiswa

tentang penerapan Akuntansi Manajemen di Perusahaan, dan (2) membangun kompetensi

teknis mahasiswa dalam bidang Akuntansi Manajemen.

Untuk mencapai tujuan tersebut Modul ini dirancang secara komprehensif dengan

menggambarkan kondisi perusahaan secara rill berdasarkan kasus yang terjadi di

perusahaan. Terdapat kertas kerja disertai dengan konsep yang mendukung penyelesaian

kasus dan petunjuk pengerjaan yang jelas pada setiap materi. Sedangkan untuk kompetensi

teknis mahasiswa dibangun pada setiap pertemuan dalam proses pengerjaan Modul secara

terinci.

Topik yang dibahas dalam modul dibagi menjadi 3 bagian pokok antara lain : (1)

Costing (2) Perencanaan dan Pengendalian dan (3) Pengambilan Keputusan. Bagian satu

mahasiswa diberikan pengetahuan, pemahaman, dan kerampilan dalam penentuan harga

pokok produksi dengan metode traditional costing dan contemporary costing (activity based

costing). Bagian dua terdiri dari penyusunan anggaran operasional (master budget) dan

evaluasi penerapan anggaran dalam pengendalian manajemen. Bagian tiga terdiri dari

CVP analysis, serta analisis biaya yang relevan dalam mendukung pengambilan keputusan.

Dengan pembagian tersebut diharapkan mahasiswa lebih mudah dalam memahami konsep

Akuntansi Manajemen secara tepat.

Modul ini diharapkan dapat menambah kemampuan teknis dan keterampilan bagi

mahasiswa yang mengampu mata kuliah Akuntansi Manajemen pada Program Studi

Akuntansi-Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Malang. Untuk

perbaikan modul ini, kami berharap sumbang saran dan pemikiran dari pembaca yang

bersifat kontruktif untuk proses penyempurnaan lebih lanjut.

Bewertungen und Rezensionen

5,0
2 Rezensionen

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.