Pengantar Ekonomika Wilayah: Pendekatan Analisis Praktis

· ·
· Yogi - Pradono - Adiwan Aritenang
5.0
2 Rezensionen
E-Book
230
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Prakata

Dengan mengucapkan puji dan rasa syukur ke hadirat Allah Swt., akhirnya kami dapat menyelesaikan buku ajar berjudul Pengantar Ekonomika Wilayah: Pendekatan Analisis Praktis. Buku ini lahir berkat kerja sama tim pengajar mata kuliah Ekonomi Wilayah dan Kota Program Studi S-l Perencanaan Wilayah dan Kota, Sekolah Arsitektur Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan, Institut Teknologi Bandung.

Buku ini lebih menekankan pada aspek perencanaan wilayah dengan menggunakan analisis praktis yang ditujukan bagi para pemula dan mahasiswa tingkat sarjana yang ingin menganalisis wilayah dengan menggunakan analisis yang praktis.

Pada kesempatan yang baik ini, kami ingin mengucapkan terima kasih kepada Prof. Dr. Ing. Widjaja Martokusumo selaku Dekan Sekolah Arsitektur Perencanaan dan Pengembangan Wilayah, Institut Teknologi Bandung yang telah memberikan tugas dan dorongan untuk penyusunan buku ini.

Kami menyadari bahwa buku ini masih banyak kelemahan dan kekurangannya. Untuk itu, kritik dan saran akan kami terima dengan senang hati untuk perbaikan buku ini selanjutnya. Akhir kata, semoga buku ini dapat memberi manfaat kepada siapa saja yang membacanya. Amin.

Bandung, Agustus 2017

Tim Penulis


Bewertungen und Rezensionen

5.0
2 Rezensionen

Autoren-Profil

Prof. Dr. Ir. Yogi, MS. Lahir di Bandung, Tanggal 2 Maret 1960. Menyelesaikan Sarjana Pertanian di Universitas Padjadjaran Jurusan Sosial Ekonomi Pertanian tahun 1987. Menyelesaikan Magister Ekonomi Pertanian di Universitas Padjadjaran tahun 1991. Menyelesaikan Doktor Ilmu Ekonomi tahun 1996. Mendapatkan Jabatan Guru Besar tahun 2008 Bidang Ekonomi Pertanian. Pekerjaan adalah Dosen pada Sekolah Arsitektur Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan, ITB

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.