Pengantar Sosiologi Kewarganegaraan: Dari Marx Sampai Agamben

·
· Marjin Kiri
5,0
7 ulasan
eBook
219
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Setelah sempat mati suri sebagai kajian akademik maupun isu politik, persoalan kewarganegaraan kembali merebak pasca era 1990an akibat pelbagai perkembangan kontemporer.


Homogenisasi kapital oleh arus globalisasi neoliberal memunculkan persoalan mengenai hak-hak ekonomi warga. Globalisasi juga memunculkan persoalan lain terkait politik identitas dan multikulturalisme, ketika kemudahan arus imigrasi membuat komposisi etnis masyarakat suatu negara semakin beragam.


Buku ini adalah buku pengantar pertama berbahasa Indonesia yang merangkum pelbagai perkembangan pemikiran mengenai kewarganegaraan.

Buku persembahan penerbit MarjinKiri


patjarmerah virtual

Rating dan ulasan

5,0
7 ulasan
Mas Munandar
4 September 2023
Terapkan
Apakah konten ini berguna bagi Anda?

Tentang pengarang

Robertus Robet adalah doktor filsafat lulusan Sekolah Tinggi Filsafat (STF) Driyarkara. Kini dosen di Jurusan Sosiologi Universitas Negeri Jakarta (UNJ). Hendrik Boli Tobi menyelesaikan pendidikan sarjananya di jurusan Filsafat FIB-UI. Pernah menjadi relawan Komisi Keadilan Keuskupan Agung Kupang (2003-2006) dan penerima fellowship Politik Ingatan dan Rekonsiliasi di Pusat Sejarah dan Etika Politik (PUSdEP) Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta. Keduanya aktif sebagai peneliti di Perhimpunan Pendidikan Demokrasi (P2D).

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.