Peningkatan Pengetahuan melalui Pendidikan Kesehatan terhadap Keterampilan Pemeriksaan Payudara Sendiri pada Wanita Usia Subur

· · ·
· Penerbit NEM
Llibre electrònic
67
Pàgines
No es verifiquen les puntuacions ni les ressenyes Més informació

Sobre aquest llibre

Buku ini membahas tentang sosialisasi SADARI pada wanita yang dilakukan melalui kegiatan edukasi menggunakan berbagai metode di antaranya berupa ceramah, leaflet, booklet, dan media massa untuk memberi visualisasi kepada wanita usia subur tentang kanker payudara, tanda dan gejala, faktor risiko, dan pencegahan dengan pemeriksaan SADARI yang diharapkan dapat memengaruhi cara berpikir wanita usia subur terhadap kanker payudara agar menjadi lebih waspada.

Kegiatan sosialisasi SADARI dapat membuat wanita usia subur akan memiliki keterampilan melakukan SADARI yang lebih baik sebagai langkah awal untuk mengetahui apakah menderita kanker payudara atau tidak, sehingga menjadi motivasi para wanita untuk meningkatkan keterampilannya tentang deteksi dini kanker payudara dengan melakukan SADARI.

Sobre l'autor

Nispi Yulyana, SST., M.Keb., lahir di Bengkulu, 21 Juli 1978. Saat ini penulis tinggal di Kota Bengkulu. Pendidikan tinggi yang ditempuh mulai dari SPK Depkes Bengkulu (lulus 1997), Diploma III Kebidanan di Akademi Kebidanan Bengkulu (lulus 2001), Diploma IV Kebidanan di UNS (lulus 2005), Pascasarjana di UNPAD (lulus 2016). Aktivitas penulis saat ini aktif melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi meliputi: pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan sebagai tenaga pengajar pada jenjang Diploma III Kebidanan dan Sarjana Terapan Kebidanan dan Pendidikan Profesi Bidan Program Profesi Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Jalin kerja sama dengan penulis via email [email protected].

Elly Wahyuni, SST., M.Pd., lahir di Bintuhan, 21 Maret 1966. Saat ini penulis tinggal di Kota Bengkulu. Pendidikan tinggi ditempuh mulai dari Diploma III Kebidanan, S-1 Sarjana Terapan Kebidanan di UNPAD (lulus 2003), Pascasarjana di Universitas Negeri Bengkulu (UNIB) dengan spesialisasi Manajemen Pendidikan (lulus 2009). Aktivitas penulis saat ini aktif melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi meliputi: pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan sebagai tenaga pengajar pada jenjang Diploma III Kebidanan dan Sarjana Terapan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Jalin kerja sama dengan penulis via email [email protected].

Wewet Safitri, SST., M.Keb., lahir di Bengkulu, 03 Oktober 1974. Saat ini penulis tinggal di Kota Bengkulu. Pendidikan tinggi ditempuh mulai dari SPK Pemda Argamakmur Bengkulu Utara (lulus tahun 1993), D1 Kebidanan (lulus tahun 1994), Diploma III Kebidanan di Akademi Bidan Bengkulu (lulus 2009), DIV Kebidanan di Stikes TMS Bengkulu (lulus 2011), Pascasarjana di UNAND (lulus 2014). Aktivitas penulis saat ini aktif melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi meliputi: pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan sebagai tenaga pengajar pada jenjang Diploma III Kebidanan dan Sarjana Terapan + Profesi Kebidanan Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Jalin kerja sama dengan penulis via email [email protected].

Suci Sholihat, SST., M.Keb., lahir di Sumedang, 26 Desember 1990. Saat ini penulis tinggal di Kota Bengkulu. Pendidikan tinggi ditempuh mulai dari Diploma III Kebidanan di UNPAD (lulus 2011), DIV Kebidanan di UNPAD (lulus 2013), Pascasarjana di UNPAD (lulus 2018). Aktivitas penulis saat ini aktif melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi meliputi: pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan sebagai tenaga pengajar pada jenjang Diploma III Kebidanan dan Sarjana Terapan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Jalin kerja sama dengan penulis via email sucisholihat.gunawan@gmail.com.

Puntua aquest llibre electrònic

Dona'ns la teva opinió.

Informació de lectura

Telèfons intel·ligents i tauletes
Instal·la l'aplicació Google Play Llibres per a Android i per a iPad i iPhone. Aquesta aplicació se sincronitza automàticament amb el compte i et permet llegir llibres en línia o sense connexió a qualsevol lloc.
Ordinadors portàtils i ordinadors de taula
Pots escoltar els audiollibres que has comprat a Google Play amb el navegador web de l'ordinador.
Lectors de llibres electrònics i altres dispositius
Per llegir en dispositius de tinta electrònica, com ara lectors de llibres electrònics Kobo, hauràs de baixar un fitxer i transferir-lo al dispositiu. Segueix les instruccions detallades del Centre d'ajuda per transferir els fitxers a lectors de llibres electrònics compatibles.