Perguruan Tinggi Muhammadiyah Dan Pengembangan Sekolah Laboratorium : Strategi Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan

· ·
Penerbit Adab
eBook
100
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Judul : Perguruan Tinggi Muhammadiyah Dan Pengembangan Sekolah Laboratorium : Strategi Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan

Penulis : Manut Pratikno, Ismail Suardi Wekke Dan Muhammad Rusydi Rasyid

Ukuran : 15,5 X 23 Cm

Tebal : 100 Halaman

Cover : Soft Cover

No Isbn : 978-623-497-569-7


Sinopsis


Mutu Pendidikan Akan Diwujudkan Oleh Kepemimpinan Yang Bermutu, Yaitu Kepala Sekolah Yang Profesional. Kepala Sekolah Yang Profesional Akan Mampu Mengelola Dan Mengembangkan Sekolah Secara Komprehensif, Yaitu Kepala Sekolah Akan Mampu Megarahkan Seluruh Kegiatan Yang Direncanakan Dan Dilakukan Oleh Para Guru, Peserta Didik Dan Pihak-Pihak Lain Seperti Orang Tua Peserta Didik Dan Komite Sekolah Untuk Mencapai Tujuan Yang Telah Ditetapkan Bersama Sesuai Visi Dan Misi Sekolah. Oleh Karena Itu Kepala Sekolah Mempunyai Peran Yang Sangat Penting Dan Strategis Dalam Mewujudkan Visi, Misi Dan Tujuan Sekolah.

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.