Raih Medali KSN Biologi SMA/MA

· Gramedia Widiasarana Indonesia
4,8
14 reviews
E-boek
606
Pagina's
Beoordelingen en reviews worden niet geverifieerd. Meer informatie

Over dit e-boek

Kompetisi Sains Nasional (KSN) atau yang sebelumnya dikenal dengan Olimpiade Sains Nasional (OSN) merupakan salah satu ajang kompetisi bagi siswa SD, SMP, dan SMA. KSN diselenggarakan dengan tujuan untuk memfasilitasi bakat, minat, dan prestasi peserta didik di bidang sains. Selain itu, Kompetisi Sains diharapkan mampu membentu siswa berprestasi yang jujur, disiplin, sportif, tekun, kreatif, tangguh, dan cinta tanah air. Adapun bidang yang dilombakan dalam KSN untuk tingkat SMA, meliputi Matematika, Fisika, Kimia, Informatika, Biologi, Astronomi, Ekonomi, Kebumian, dan Geografi. Seleksi KSN sendiri akan dimulai dari tingkat sekolah, kabupaten/kota, provinsi, nasional, dan internasional. Buku Raih Medali Kompetisi Sains Nasional (KSN) Biologi SMA/MA merupakan referensi bagi siswa SMA dalam menyiapkan diri untuk mengikuti KSN. Buku ini berisi materi lengkap Biologi sesuai silabus KSN, contoh soal dan pembahasan per topik bahasan, dan bank soal KSN Biologi dari tingkat kabupaten, provinsi, nasional, hingga internasional. Selain itu, buku ini juga disusun oleh penulis yang kompeten dibidangnya. Selamat belajar dan semoga sukses!

Beoordelingen en reviews

4,8
14 reviews

Dit e-boek beoordelen

Geef ons je mening.

Informatie over lezen

Smartphones en tablets
Installeer de Google Play Boeken-app voor Android en iPad/iPhone. De app wordt automatisch gesynchroniseerd met je account en met de app kun je online of offline lezen, waar je ook bent.
Laptops en computers
Via de webbrowser van je computer kun je luisteren naar audioboeken die je hebt gekocht op Google Play.
eReaders en andere apparaten
Als je wilt lezen op e-ink-apparaten zoals e-readers van Kobo, moet je een bestand downloaden en overzetten naar je apparaat. Volg de gedetailleerde instructies in het Helpcentrum om de bestanden over te zetten op ondersteunde e-readers.