Panduan Membuat Aplikasi Ujian Online Dengan Laravel 8, React dan Inertia

· Tutorial Pembuatan Aplikasi Book 1 · Rohi Abdulloh
5.0
14 reviews
Ebook
168
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Ebook ini membahas step by step pembuatan aplikasi ujian online menggunakan Laravel 8, React dan Inertia. Laravel merupakan framework PHP paling populer saat ini untuk pengembangan aplikasi pada sisi back end. Sedangkan React merupakan framework JavaScript yang paling populer untuk pengembangan aplikasi pada sisi front end. Cara termudah mengintegrasikan Laravel dan React yaitu dengan menggunakan Inertia yang memungkinkan menggunakan Laravel dan React tanpa membuat Rest API.

Beberapa fitur dalam aplikasi ini meliputi:

·        Import soal dari excel, sehingga soal tidak perlu input satu-satu ke aplikasi.

·        Import dan eksport peserta ujian dengan password dapat dibuat sendiri atau dibuat oleh aplikasi.

·        Export nilai dan jawaban yang dapat digunakan untuk keperluan analisis soal.

·        Pilihan acak soal, acak jawaban dan tampilkan hasil ujian ke siswa yang dapat diatur sesuai kebutuhan.

·        Pembagian sesi ujian, sehingga peserta hanya dapat mengakses ujian pada waktu yang sudah dijadwalkan.

·        Count down timer yang akan menghentikan ujian jika waktunya selesai.

·        Jika ada kejadian tak terduga, misal mati lampu atau komputer rusak, peserta dapat melanjutkan dengan waktu yang tersisa.


Demo aplikasi dapat dilihat di: https://www.youtube.com/watch?v=loHmBPIc6Dg

Ratings and reviews

5.0
14 reviews
Rudiman
January 7, 2022
Salam mau taya Setelah proses pembelian Apakah source code sesuai apalikasi dapat di download semua secara lengkap.? bgmn cara menghubugi penulis setelah pembelian.? terimakasih.
Did you find this helpful?
D Erdiansyah
August 3, 2021
buku yang keren buat developer
Did you find this helpful?
Khairul Tamimi
November 20, 2023
keren
Did you find this helpful?

About the author

Rohi Abdulloh adalah penulis aktif buku-buku pemrograman komputer. Banyak buku-bukunya yang telah diterbitkan oleh penerbit besar seperti Elex Media Komputindo. Beberapa bukunya telah menjadi Best Seller. Penulis dapat dihubungi melalui email [email protected].

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.