Sejarah Pemikiran Islam

·
· Amzah
5.0
6 Rezensionen
E-Book
345
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

“Supremasi kekuasaan Islam dalam membentuk geo-politik tak lagi berkinerja. Bukan saja otoritas-otoritas politik masyarakat-masyarakat nonmuslim telah terstruktur menjadi negara-bangsa (nation-state), melainkan juga otoritas-otoritas politik masyarakat-masyarakat muslim (yang dalam nomenklatur masa lalu disebut dar al-Islam) telah terbagi ke dalam 56 negara-bangsa ―dengan tapal batas dan hak-hak kewenangan yang tegas. Karena itu, gaung ancaman dan nomenklatur kuno kaum al-Khawarij yang digunakan Usamah bin Ladin di masa modern ini terdengar janggal. Atas nama siapakah seruan “perang” dan “kekerasan” terhadap penguasa itu digunakan ―ketika baik struktur sosial dan struktur geo-politik tak lagi didominasi oleh otoritas politik Islam? Bukankah sikap dan tindakan brutal ini lebih merefleksikan rasa ketersingkiran kaum muslim ketika berhadapan dengan perubahan struktural yang berlangsung di luar kontrol mereka?”

~ Fachry Ali ~

Buku ini mengupas bagaimana siklus “reaksi-aksi-reaksi” lahirnya empat aliran dalam sejarah pemikiran Islam, seperti al-Khawarij, al-Murji’ah, al-Qadariyah, dan al-Jabariyah. Disinggung pula aliran al-Mu’tazilah, al-Maturidiyah, al-Asy’ariyah, juga Syi’ah. Siklus tersebut memberikan pantulan pengaruh agama atas pemikiran dan membentuk sistem sikap dan struktur mental manusia. Barangkali tidaklah aneh, bila dasar-dasar pemikiran fundamental pemikiran Islam di masa modern ini bisa dilacak melalui rekaman jejak sejarah pemikiran aliran-aliran dalam Islam.

Buku Sejarah Pemikiran dalam Islam ini merupakan mata kuliah Ilmu Kalam (Teologi) program S1 dan S2 pada berbagai jurusan di Universitas Islam Negeri (UIN), Institut Agama Isam Negeri (IAIN), dan Perguruan Tinggi Agama, baik negeri maupun swasta yang ada di Indonesia. Maka, buku ini sangat bermanfaat dan diperlukan oleh dosen, mahasiswa, juga para akademisi yang mendalami materi ini. 

Bewertungen und Rezensionen

5.0
6 Rezensionen

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.