Semua Murid Semua Guru 2

Semua Murid Semua Guru 2권 · Lentera Hati
eBook
270
페이지
검증되지 않은 평점과 리뷰입니다.  자세히 알아보기

eBook 정보

Semua Murid Semua Guru, berarti pendidikan adalah tang­gung jawab kita. Bukan hanya murid dan guru yang setiap hari (seperti saya) berada di sekolah, tetapi Anda dan teman Anda sesama orangtua, sesama  pekerja, dan sesama warganegara. 

Pendidikan kita berada dalam kegawatdaruratan. Pendidikan kita membutuhkan percepatan perbaikan. Anak Indonesia butuh ditumbuhkan kebahagiaan, kemandirian, dan kecerdasannya di dalam kehidupan, bukan hanya sekadar di lembar ujian dan upacara kelulusan.  Ketidakmerataan pengetahuan, kesenjangan kesempatan masih menjadi kenyataan di banyak lembaga formal maupun nonformal. Di saat anak butuh masa depan, pendidikan kita punya keterikatan berlebihan pada cita-cita, cara, dan cakupan masa lalu yang sudah tidak relevan.

Masih banyak orang yang menyamakan pendidikan dengan persekolahan. Padahal, pendidikan terjadi, dengan atau tanpa disadari, di mana pun anak berada—rumah, kantor, media, atau aktivitas berbangsa lainnya.

Konsep utuh dan kompleksitas pendidikan sering kali membuat kita putus asa karena perbaikan baru bisa dilihat nyata dalam jangka waktu lama. Namun, cahaya mata anak yang penuh tanda tanya—atau mende­-ngar canda tawa—membuat semuanya jadi lebih sederhana. Kita memilih kerja barengan justru karena tantangan ini sangat layak diperjuangkan.

Tulisan-tulisan di buku kedua ini bisa menjadi salah satu alat bantu untuk refleksi terhadap pengalaman diri, juga membuat rencana aksi yang dimulai hari ini.

Perubahan pendidikan dimulai dari sekarang, dengan apa yang kita lakukan dan tularkan kepada siapa pun yang mau diajak peduli. Mari lebih banyak bersuara atas nama anak-anak kita, kepada saudara, tetangga, rekan kerja, sahabat pena, serta di dunia maya.


이 eBook 평가

의견을 알려주세요.

읽기 정보

스마트폰 및 태블릿
AndroidiPad/iPhoneGoogle Play 북 앱을 설치하세요. 계정과 자동으로 동기화되어 어디서나 온라인 또는 오프라인으로 책을 읽을 수 있습니다.
노트북 및 컴퓨터
컴퓨터의 웹브라우저를 사용하여 Google Play에서 구매한 오디오북을 들을 수 있습니다.
eReader 및 기타 기기
Kobo eReader 등의 eBook 리더기에서 읽으려면 파일을 다운로드하여 기기로 전송해야 합니다. 지원되는 eBook 리더기로 파일을 전송하려면 고객센터에서 자세한 안내를 따르세요.