Penyakit Bakterial pada Ternak Hewan Besar dan Unggas

· ·
· Universitas Brawijaya Press
4.5
2 reviews
Ebook
306
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku ini membahas penyakit-penyakit bakterial yang umum menyerang ternak hewan besar dan unggas di Indonesia. Buku ini diharapkan mampu menjadi sumber informasi yang detail karena menjelaskan sifat agen infkesi, epidemiologi, transmisi, patogenesis, gejala klinis, respon imunitas terhadap agen infeksi, metode diagnosis, pencegahan, serta pengobatan penyakit.

Ratings and reviews

4.5
2 reviews

About the author

Jenjang pendidikan Dr. Sri Murwani, drh., MP. dimulai di TK Muhammadiyah Sangkrah Solo, SD Cokroaminoto Solo, SMP Negeri VI Solo, dan di SMA Negeri III Solo. Tahun 1982 menempuh kuliah di Fakultas Kedokteran Hewan UGM, dan mendapatkan gelar Sarjana Kedokteran Hewan tahun 1986, kemudian gelar Dokter Hewan pada tahun 1987. Ketertarikan di Bidang Mikrobiologi dan Imunologi Medik dimulai sejak saat menjadi mahasiswa. Selama beberapa semester menjadi asisten dosen untuk praktikum-praktikum di Laboratorium Mikrobiologi. Tahun 1988 diterima sebagai dosen di Laboratorium Mikrobiologi FKH UGM. Tahun 1992 menyelesaikan program Magister dalam Bidang Sains Veteriner di FKH UGM. Tahun 1997, pindah menjadi dosen di Laboratorium Mikrobiologi Fakultas Kedokteran UB dan konsisten menjadi dosen di Bidang Mikrobiologi dan Imunologi. Tahun 2008 mendapat gelar Doktor di Bidang Biomedik Kedokteran, di Fakultas Kedokteran UB. Sampai saat ini mengajar di Bidang Mikrobiologi dan Imunologi, di Fakultas Kedokteran Hewan UB. Semoga selalu semangat untuk melaksanakan tugas pengajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, menulis buku serta artikel di Bidang Mikrobiologi dan Imunologi Medik. 

drh. Dahliatul Qosimah, M.Kes adakah putri kedua dari Bapak Achmad Qosim dan Ibu Sumiati. Menempuh pendidikan S-1 tahun 2001-2005, Profesi Dokter Hewan tahun 2005-2006 di Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga Surabaya dan melanjutkan studi Magister (S-2) Ilmu Kedokteran Dasar, Jurusan Mikrobiologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Airlangga tahun 2006-2008. Saat ini telah menjadi Dosen Tetap di Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya Malang mulai tahun 2009 hingga sekarang, bagian Laboratorium Mikrobiologi dan Imunologi. Pengalaman menulis buku pertama dengan judul ‘’Penyakit Viral Pada Unggas’’ dari Hibah PHK Universitas Brawijaya.

drh. Indah Amalia Amri, M.Si. lahir di Ujung Pandang pada 25 September 1987 dan merupakan anak ketiga dari pasangan Amri Haruna dan Hasnawaty Abdullah. Menempuh pendidikan S-1, Profesi dan S-2 di Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga Surabaya. Saat ini telah menjadi Dosen Tetap di Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya Malang mulai tahun 2013, bagian Laboratorium Mikrobiologi dan Imunologi Veteriner.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.