Perlindungan Tanaman Sayuran Dataran Tinggi

· · · · ·
Penerbit LeutikaPrio
Ebook
56
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Pengendalian organisme pengganggu tanaman (serangga hama dan penyakit) merupakan pisau bermata dua di dalam usaha budi daya sayuran bernilai ekonomis, khususnya yang tumbuh di dataran tinggi. Serangga hama sifatnya sangat mobile dan cepat sekali menyebar dan merusak tanaman sehingga membutuhkan trik khusus untuk menanganinya. Tujuan dilakukannya pengendalian adalah serangga hama harus segera dikendalikan populasinya supaya tidak eksplosif, sedangkan di sisi lainnya memberikan penekanan bahwa pengendalian harus bersifat ramah lingkungan, tidak membahayakan kesehatan manusia serta organisme lainnya. 

 

Seperti pada beberapa buku sebelumnya, semua pengendalian OPT menggunakan teknik “zero pesticides” yang menekankan pengendalian dengan memadupadankan berbagai teknik, termasuk memberdayakan musuh alami (predator, parasitoid, dan patogen). Buku ajar ini membahas beberapa tanaman sayuran dataran tinggi yang produknya bernilai ekonomis, mengenal OPT, dan cara pengendaliannya untuk masing-masing komoditi. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dipahami oleh pelajar, mahasiswa, dan praktisi yang tertarik untuk meningkatkan pengetahuannya dalam mengenal jenis sayuran yang tumbuh di dataran tinggi dan cara pengendalian OPT secara preventif dan kuratif. 

Selamat membaca, semoga buku ajar ini memberikan banyak manfaat.


Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.