Sukses Membibitkan Belut di Lahan Sempit

·
· AgroMedia
4,3
11 Rezensionen
E-Book
80
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Permintaan pasar terhadap belut memang tidak pernah sepi. Berdasarkan data yang terhimpun, permintaan belut dari berbagai daerah di pulau Jawa mencapai 5—10 ton per bulan. Belum lagi, permintaan dari daerah lain, seperti Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi. Sayangnya, permintaan tersebut tidak dibarengi dengan banyaknya produksi ikan licin ini. Masalah yang berkembang adalah sulitnya mendapatkan bibit belut untuk dibesarkan. Kebanyakan petani belut masih mengandalkan bibit hasil tangkapan alam yang secara notabene ketersediaannya terbatas. Melalui buku ini, penulis membeberkan rahasia pembibitan belut yang telah berhasil ia lakukan. Dari teknik pemijahan, perawatan larva, hingga pemeliharaan bibit diuraikan secara lugas. Tidak percaya? Silakan baca buku ini, dan bersiaplah menjadi orang sukses dari bisnis belut. Selamat mencoba! Hanya menggunakan satu kolam berukuran 3 x 3 meter, Persentase telur yang berhasil menetas hingga 90%. Panen tiga bulan, terhitung sejak indukan belut dipijahkan, Pasar jelas, permintaan pasti, dan belum banyak pesaing. 



-AgroMedia-

Bewertungen und Rezensionen

4,3
11 Rezensionen

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.