Ternyata Aku Salah

Pena Borneo
5,0
1 review
eBook
350
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

Bukan suatu kesalahan jika tiada hubungan darah aku mencintaimu. — Gea

Kau tidak mengerti betapa sakitnya aku saat ini. Ketika kamu curahkan perasaan, aku yang lebih tersakiti. Karena, bukan cuma satu sayap yang patah, melainkan keduanya. — Auzan

Gea dan Auzan saling tertarik lebih dari sekadar saudara angkat. Mereka berlindung di bawah atap yang sama atas nama Braman. 

Cinta yang mulai bersemi dan merekah di hati mereka, harus menghadapi sebuah dilema. Terutama, setelah perlakuan Braman, ayah Gea, mulai berubah pada Auzan.

Auzan memutuskan pergi untuk menenangkan diri. Namun, cinta Gea tak selemah itu. Dia berusaha bertahan dan bertahan demi Auzan. Bahkan, merelakan raganya.

Akankah mereka bersatu dengan segala rintangan yang menyapa? Mengabaikan perasaan sang ayah Gea, juga dendam keluarga? Ataukah, cinta mereka harus terpisahkan begitu saja? Temukan jawabannya dalam novel yang “drama banget”!

 

Ratings and reviews

5,0
1 review

About the author

 

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.