The Express Wedding

· Chavia Books
3.5
60 reviews
eBook
50
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

Olivia Jhonson merasa begitu sial ketika tiba-tiba ada pria asing yang menghampirinya dan mengajaknya menikah. Pria itu mengancam Olivia akan mencium wanita itu di tempat ramai jika menolaknya. Hidup Olivia mendadak berubah dalam waktu hitungan jam.


Pria sok misterius, tapi tampan dan kaya raya itu kini sudah menjadi suami sah-nya. Namun, baru satu hari usia pernikahan mereka, pria itu meninggalkan Olivia hanya dengan secarik kertas.


Lantas, bagaimana kelanjutan kisah pernikahan singkat Olivia? Siapa sebenarnya pria misterius itu?

Ratings and reviews

3.5
60 reviews
Upik Lisdawati
3 December 2019
Cerita nya simple, cukup inti nya aja, tp di 1 buku ini isinya pas , walau tetap berharap lebih #tuman, ini ok kok ceritanya sok atuh dibeli trus dibaca 😁
1 person found this review helpful
Did you find this helpful?
elvi lioe
2 August 2020
singkat, ga bertele2...gaya khas nya Shin....aku suka semua novel nya ga banyak konflik alay yg udh basi.... hidup di dunia nyata udh ribet, jd di dunia khayal kudu yg seneng2 aja yaa shin, namanya juga ngayal 😂😂😂😂
Did you find this helpful?

About the author

Bebbyshin, seorang ibu rumah tangga yang lagi kerempongan ngurus anak bayi 7 bulan dan bagi waktu untuk ngehalu dalam bentuk tulisan.


Kalo pengen kenal lebih deket sama Shin, bisa langsung kalian kepoin akun medsosnya.


Instagram : AKUBEBBYSHIN

Wattpad, WebNovel, Mangatoon, Joylada, Storial :

( BEBBYSHIN )


Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.