MUSLIM DI AMERIKA DAN CINA

· Republika Penerbit
5.0
1 review
Ebook
155
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Apa yang terjadi ketika umat Islam menjadi minoritas?


Buku ini akan mengisahkan lika-liku muslim yang hidup di benua Amerika dan Cina. Sebagai kelompok minoritas, umat Islam kerap kali mengalami perlakukan diskriminatif, baik dalam kehidupan sosial maupun dalam menjalankan ibadah sehari-hari. Di Cina misalnya, ada sebuah komunitas muslim yang kaum mudanya nyaris tidak pernah menjalankan shalat lima waktu---kecuali idul fitri dan idul adha---karena proses “pemarjinalan” agama dalam sistem komunisme yang diterapkan pemerintah Cina. Begitu pun yang terjadi di benua Amerika, terlebih pasca tragedi WTC. Berbagai peristiwa ketidaknyamanan harus dihadapi kaum muslim di Amerika Serikat.


Membaca buku ini, kita mungkin akan semakin yakin betapa Islam adalah agama perjuangan.


Buku persembahan Republika Penerbit


[Republika, bukurepublika, Penerbit Republika, biografi, ilmuwan]

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.