Budi Daya Jamur Merang: Dua kali panen setiap hari

· AgroMedia
4.2
27 reviews
Ebook
112
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Kenapa harus jamur merang?

Permintaan pasar terhadap jamur merang sangat tinggi, jamur merang cocok dibudidayakan di dataran rendah atau daerah panas, panen perdana jamur merang dilakukan 8-10 hari setelah tanam dengan frekuensi panen dua kali setiap hari hingga 30 hari, harga jualnya lebih tinggi dibandingkan dengan jamur tiram, serta bahan dan media tanam jamur merang relatif mudah diperoleh.

Apa saja yang ada dalam buku ini?
Buku ini mengupas tahapan pembudidayaan jamur merang, mulai pembuatan kumbung, pasteurisasi kumbung, fermentasi media, penanaman bibit, hingga pemanenan berdasarkan pengalaman penulis sebagai pembudidaya jamur merang. Plus, analisis usaha budi daya jamur merang skala rumah tangga dan teknis pembibitan jamur merang. Seluruhnya disajikan secara praktis sehingga memudahkan Anda menerapkannya di lapangan.


-AgroMedia-

Ratings and reviews

4.2
27 reviews
Radius s7tablet
April 19, 2015
Pengen Beli..
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.