Yang Perlu Dilakukan Muslimah Sepanjang Tahun

·
· QultumMedia
5,0
5 reviews
E-boek
220
Pagina's
Beoordelingen en reviews worden niet geverifieerd. Meer informatie

Over dit e-boek

Menjadi seorang muslimah tidak hanya perkara berpakaian menutup aurat, tetapi proses menuju pribadi muslimah yang lebih baik setiap waktu bukan?
Buku “yang perlu dilakukan muslimah sepanjang tahun” ini adalah panduan untuk kita berlatih menjadi muslimah yang kaffah (menyeluruh) dan istiqamah. Melalui informasi seputar amalan-amalan sunah pada setiap bulannya, serta tabel ibadah (wajib dan sunah) sehari-hari, buku ini mengajak sekaligus memandu kita untuk terus berupaya memperbaiki diri dengan selalu disiplin beribadah.
Selain itu, buku ini juga mengajak para muslimah untuk mengisi waktunya dengan hal-hal yang bermanfaat melalui beragam informasi dan tip seputar kebutuhan muslimah. Jadi, jangan ngaku menjadi seorang muslimah jika belum melakukan amalan ibadah wajib dan sunah secara rajin.
Ingin menjadi muslimah yang luar biasa? Ikuti panduannya, dan lakukan sekarang! Tanpa menunda.


-QultumMedia-

penerbitqultummedia

Beoordelingen en reviews

5,0
5 reviews

Dit e-boek beoordelen

Geef ons je mening.

Informatie over lezen

Smartphones en tablets
Installeer de Google Play Boeken-app voor Android en iPad/iPhone. De app wordt automatisch gesynchroniseerd met je account en met de app kun je online of offline lezen, waar je ook bent.
Laptops en computers
Via de webbrowser van je computer kun je luisteren naar audioboeken die je hebt gekocht op Google Play.
eReaders en andere apparaten
Als je wilt lezen op e-ink-apparaten zoals e-readers van Kobo, moet je een bestand downloaden en overzetten naar je apparaat. Volg de gedetailleerde instructies in het Helpcentrum om de bestanden over te zetten op ondersteunde e-readers.