Tiba di kota sihir Masadora!! Beli spell card dan mulai bermain game dengan serius! ... atau begitulah rencana Gon dan Killua pada awalnya, namun latihan dari Biscu masih baru dimulai. Selama mereka sibuk mengasah kemampuan dasar dan mempelajari Nen sesuai prosedur, muncul kejadian misterius di dalam game G.I!?