Trik Mencari Lowongan Kerja Menggunakan Google

· Serayu Publishing
5.0
1 review
Ebook
15
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Salah satu kesalahan utama ketika mencari lowongan kerja menggunakan Google adalah pengguna mencari dengan kata kunci yang terlalu umum sehingga memunculkan banyak sekali hasil pencarian. Hasil pencarian tersebut membuat pengguna menghabiskan banyak sekali waktu untuk membuka website dari satu situs ke situs yang lain untuk mencari lowongan kerja yang diinginkan.

Bagi Anda yang sedang sibuk mencari lowongan pekerjaan, Anda dapat manfaatkan Google Jobs, yaitu layanan baru dari Google. Google Jobs merupakan layanan dari Google yang diluncurkan untuk membantu pengguna mencari lowongan pekerjaan. Anda dapat mencari lowongan pekerjaan berdasarkan kategori, lokasi, tanggal diposting, bahasa, jenis dan perusahaan.

Google Jobs diklaim sudah membantu banyak orang mendapatkan pekerjaan di berbagai negara. Menurut data Google, fitur Google Jobs sudah membantu lebih dari 100 juta orang untuk mendapatkan pekerjaannya di berbagai negera. Oleh karena itu, pihak Google optimis bahwa dampak ini pun akan dirasakan pencari kerja di Indonesia.

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.