Pemanfaatan Terapi Komplementer Dalam Mengatasi Mual Muntah Pada Ibu Hamil

· ·
· PT. Sonpedia Publishing Indonesia
Ebook
81
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku Pemanfaatan Terapi Komplementer Dalam Mengatasi Mual Muntah Pada Ibu Hamil ini, menyajikan materi cukup lengkap, mulai dari permasalahan yang dihadapi dalam kehamilan, serta penanganan mual muntah dengan menggunakan terapi komplementer yang meliputi, penggunaan aromaterapi, penggunaan herbal sebagai teh seduhan, tindakan akupresure, dan pelaksanaan hipnoterapi yang disesuaikan dengan permasalahan kehamilan. Manfaat dari buku ini adalah sebagai bahan untuk mendalami keilmuan bidang kesehatan khususnya tentang terapi komplementer yang dapat digunakan sebagai alternative terapi yang memiliki efek samping lebih sedikit pada ibu hamil juga janin yang dikandung. Sehingga dapat dijadikan terapi yang lebih aman dalam mengatasi permasalahan selama kehamilan. 


Buku ini penulis rancang secara sistematis mulai dari latar belakang, teori dan konsep yang berkaitan dengan hasil penelitian tentang pemanfaatan terapi komplementer dalam mengatasi mual muntah pada ibu hamil. Data yang diperoleh menggunakan berbagai metode meliputi studi literatur, pengumpulan data hasil penelitian baik kuantitatif maupun kualitatif. Harapan penulis dengan mempelajari buku ini pembaca memperoleh manfaat diantaranya memahami bagaimana menngunakan terapi komplementer dalam mengatasi permasalahan pada ibu hamil terutama yang terkait dengan kondisi mual muntah selama kehamilan.


Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.