Integrasi Model DL-CTL untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Instalasi Penerangan Listrik

· Penerbit NEM
5.0
2 reviews
Ebook
79
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Belajar melalui Discovery Learning membuat peserta didik berkembang potensi intelektualnya. Dengan menggunakan hubungan dan keteraturan dari materi yang sedang dipelajari, peserta didik menjadi lebih mudah mengingat konsep, struktur atau rumus yang telah ditemukan. Model Discovery Learning merupakan suatu cara menyampaikan bahan ajar sedemikian hingga belajar yang terjadi memungkinkan peserta didik untuk menemukan hal baru, berdasarkan serentetan pengalaman yang lampau. Dalam awal kegiatan model ini, peserta didik dituntut untuk melakukan aktivitas mental untuk memahami keterangan-keterangan yang dihadapkan dan peserta didik dituntut benar-benar aktif.

Pembelajaran kontekstual adalah terjemahan dari istilah Contekstual Teaching and Learning (CTL). Pembelajaran kontekstual didasarkan pada hasil penelitian John Dewey (1916) yang menyimpulkan bahwa peserta didik akan belajar dengan baik jika apa yang dipelajari terkait dengan apa yang telah diketahui dan dengan kegiatan atau peristiwa yang terjadi disekelilingnya.

Buku ini membahas tentang penerapan gabungan antara kedua model pembelajaran tersebut. Pengintegrasian dalam pembelajaran dengan menggunakan dua model yaitu Discovery Learning dengan Contextual Teaching and Learning merupakan model pembelajaran yang menggunakan keterkaitan setiap subjek, materi ajar antara Discovery Learning dengan Contextual Teaching and Learning selanjutnya disebut dengan model pembelajaran hasil integrasi Discovery Learning dengan Contextual Teaching and Learning. Model ini diharapkan lebih bermakna bagi peserta didik.

Ratings and reviews

5.0
2 reviews

About the author

Elfira Makmur, S.Pd., M.Pd. lahir di Watampone, 22 Desember 1983. Saat ini penulis tinggal di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Pendidikan Tinggi ditempuh mulai dari Diploma Tiga di Politeknik Negeri Ujung Pandang (lulus tahun 2015), S-1 di Program Studi Pendidikan Teknik Elektro Fakutas Teknik Universitas Negeri Makassar, Pascasarjana di Universitas Negeri Makassar kekhususan Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (lulus di tahun 2016). Aktivitas penulis sekarang ini sebagai dosen di program studi Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik di Universitas Negeri Makassar. Jalin kerja sama dengan penulis via surel [email protected].

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.