Rumah Bersama Kita Bernama Indonesia

· Fahd Pahdepie Book
Ebook
316
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Aksi terorisme sebetulnya bukan fenomena baru di dunia dan juga di Indonesia. Penggunaan kekerasan atau ancaman kekerasan terhadap sasaran sipil non-kombatan dengan motif ideologi atau politik sudah terjadi sejak lama di berbagai belahan dunia. Motif fenomena ini beragam. Mulai dari etnonasionalis separatisme, ideologis atau faham tertentu termasuk penyalahgunaan ajaran agama, hingga hal yang lebih ringan seperti anti aborsi dan sebagainya. Dalam ilmu strategi perang, terorisme bahkan digunakan untuk mengalahkan lawan. Terutama lawan yang lebih kuat (asimetris). Dengan menggunakan sumber daya minimum menyerang sasaran sipil lawan yang lemah akan menimbulkan dampak ketakutan luas dikalangan publik lawan sehingga mendegradasi wibawa pemerintahan lawan.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.