Walaupun kita tidak memiliki cetakan kue kering yang lengkap, tapi tetap dapat menyajikan kue kering yang variatif.
Terdapat 22 resep kue kering di dalam buku terbitan DeMedia ini yang dibuat tanpa cetakan. Resepnya mudah dibuat, juga disertai dengan foto step by step sehingga cocok untuk pemula.