The Wild McBrides

Latest release: December 1, 2019
Romance
Comics
2
Volumes
Bubble Zoom

About this ebook series

Jamie terluka karena skandal yang tidak benar, dan memutuskan untuk menghentikan mimpinya sebagai aktris lalu kembali ke New York setelah 15 tahun. Dalam waktu yang bersamaan, Trevor pulang sambil membawa anak-anaknya setelah kematian istrinya. Trevor adalah kekasih Jamie saat dia berumur belasan tahun. Suatu hari, Jamie menolong anak Trevor yang nyaris tenggelam di kolam renang, dan sebagai ucapan terima kasih dia menerima undangan makan. Jamie teringat kembali kenangan manis mereka dan rasa cinta kepada Trevor kembali muncul. Namun, skandal Jamie sudah menyebar di kota kecil ini?